REALITA MAHASISWA
Saat aku masih SMA, kupikir isi dari sebuah kampus adalah orang-orang yang mempedulikan bangsanya layaknya yang kulihat di televisi saat mahasiswa menggelar demo, bahkan sampai berbuat desdruktif.
Sekarang, aku termasuk di antara mereka. Lalu apa yang kudapat?
Hanya segelintir orang sajalah yang peduli akan negara ini, yang lain asik dengan dunianya sendiri.
Bahkan beberapa orang memilih kampus ini hanya demi mendapatkan uang nantinya, mereka tidak sadar bahwa biaya pendidikan mereka sebagian merupakan jerih payah masyarakat.
Mereka hanya ingin mendapat uang dengan bekerja pada perusahaan asing, bukannya membuka lahan pekerjaan baru untuk para penganggur.
Mereka ingin bekerja pada perusahaan yang mempunyai kontrak karya dengan Indonesia yang tidak rasional.
Mereka ingin bekerja pada perusahaan yang sudah menyedot minyak kita sehingga harga BBM kita harus sesuai dengan pasar NY.
Apakah orang-orang ini adalah orang yang sama dengan yang melakukan demo menuntut hak rakyat??
Ditulis dalam gayagerak.wordpress.com
Sekarang, aku termasuk di antara mereka. Lalu apa yang kudapat?
Hanya segelintir orang sajalah yang peduli akan negara ini, yang lain asik dengan dunianya sendiri.
Bahkan beberapa orang memilih kampus ini hanya demi mendapatkan uang nantinya, mereka tidak sadar bahwa biaya pendidikan mereka sebagian merupakan jerih payah masyarakat.
Mereka hanya ingin mendapat uang dengan bekerja pada perusahaan asing, bukannya membuka lahan pekerjaan baru untuk para penganggur.
Mereka ingin bekerja pada perusahaan yang mempunyai kontrak karya dengan Indonesia yang tidak rasional.
Mereka ingin bekerja pada perusahaan yang sudah menyedot minyak kita sehingga harga BBM kita harus sesuai dengan pasar NY.
Apakah orang-orang ini adalah orang yang sama dengan yang melakukan demo menuntut hak rakyat??
Ditulis dalam gayagerak.wordpress.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar